Selamat Datang di Website Fakultas Kedokteran Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya

Dr. Handayani, dr., M.Kes

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Puji Syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan karunia-Nya, sholawat dan salam senantiasa tercurahkan kepada Rosulullah SAW.

Fakultas Kedokteran Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (FK Unusa), merupakan Fakultas Kedokteran yang memiliki 2 Program Studi, 5 Unit dan 25 Departemen.Kami berharap website ini dapat menyajikan informasi yang komprehensif mengenai FK Unusa, khususnya pada aktivitas Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian kepada Masyarakat, program yang ditawarkan, informasi kesehatan, serta informasi bermanfaat lainnya, baik untuk civitas akademika FK Unusa hingga masyarakat umum.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

PROFIL DEKANAT

Dekan

Dr. Handayani, dr., M.Kes

Wakil Dekan I

Ardyarini Dyah Savitri, dr., Sp.PD, FINASIM

Wakil Dekan II

Aisyah, dr., Sp.KFR

Wakil Dekan III

Hotimah Masdan Salim, dr., Ph.D

INOVASI

9 KEBIASAAN CIVITAS AKADEMIKA FK UNUSA

INFORMASI KEGIATAN

kegiatan Yang Akan Datang

No Events

kegiatan lalu

No Results Found

The page you requested could not be found. Try refining your search, or use the navigation above to locate the post.

BERITA

” PROUDLY PRESENT RAMADHAN BERBAGI 1444 H “

” PROUDLY PRESENT RAMADHAN BERBAGI 1444 H “

” PROUDLY PRESENT RAMADHAN BERBAGI 1444 H ”

[OPEN DONASI]

Assalamualaikum Wr Wb

Teriring salam dan do’a kami sampaikan, semoga Bpk/Ibu/Teman sejawat sekalian senantiasa selalu dalam lindungan Alah SWT. Amin… 🙏

Dari Sahl bin Sa’ad dia berkata: Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
“Aku dan orang yang menanggung anak yatim (kedudukannya) di surga seperti ini”, kemudian beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam mengisyaratkan jari telunjuk dan jari tengah beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam, serta agak merenggangkan keduanya.” (HR. Bukhari)

Atas dasar ini, kami panitia S Ramadhan Berbagi FK UNUSA 2023 dengan segala kerendahan hati, mengetuk hati Bpk/Ibu/Teman sejawat untuk berpartisipasi menyisihkan sebagian harta di jalan Allah, dan InshaAllah sumbangan rekan rekan semua akan disalurkan dalam acara “Santunan Anak Yatim ” yang akan kami selenggarakan pada:

Hari, Tanggal : Sabtu, 15 April 2023

📍Open Donasi dibuka mulai 23 Maret 2023 – 13 April 2023📍

Donasi Bisa disalurkan melalui :
💳 BCA : 8960480717 a.n Imam Ghozali
💳 BNI : 1349747415 a.n R.A.S Injiliyah

Konfirmasi pembayaran dengan mengirimkan bukti transfer:
CP : 0813-3148-6622 Imam Ghozali (Imam)

Demikian, atas perhatian dan partisipasinya kami ucapkan terima kasih. Semoga Allah SWT membalas amal rekan  sejawat sekalian. Aminnnn 🙏

Jazakumullah Khairan Katsrian
Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Info Lebih Lengkap Buka Website Resmi Unusa

FAKULTAS KEDOKTERAN UNUSA MENYIAPKAN GENERASI RAHMATAN LIL’ALAMIN

@unusa_official @bemfkunusa
IG : @fk_unusa
Fb : @Fakultas Kedokteran Unusa
Website : fk.unusa.ac.id
#KerohanianKareem
#BEMFKUNUSA
#KabinetBramantya
#FKUNUSA
#UNUSA

” SEGENAP KELUARGA BESAR CIVITAS AKADEMIKA FK UNUSA MENGUCAPKAN SELAMAT DAN SUKSES “

” SEGENAP KELUARGA BESAR CIVITAS AKADEMIKA FK UNUSA MENGUCAPKAN SELAMAT DAN SUKSES “

” SEGENAP KELUARGA BESAR CIVITAS AKADEMIKA FK UNUSA MENGUCAPKAN SELAMAT DAN SUKSES ”

Segenap Keluarga Besar Civitas Akademika FK UNUSA Mengucapkan :
SELAMAT DAN SUKSES
Kepada,
dr. Mohammad Qoimam Bilqisthi Zulfikar
(ALUMNI FK UNUSA Angkatan 2015)
dengan atas diterimanya Beasiswa Erasmus Mundus Tahun 2023
di University Of Liege (Belgium) dan
EHESP School Of Public Health Rennes (France)

Info Lebih Lengkap Buka Website Resmi Unusa

FAKULTAS KEDOKTERAN UNUSA MENYIAPKAN GENERASI RAHMATAN LIL’ALAMIN

@unusa_official @bemfkunusa
IG : @fk_unusa
Fb : @Fakultas Kedokteran Unusa
Website : fk.unusa.ac.id

” SEGENAP KELUARGA BESAR CIVITAS AKADEMIKA FK UNUSA MENGUCAPKAN SELAMAT MENUNAIKAN IBADAH PUASA RAMADHAN 1444 H “

” SEGENAP KELUARGA BESAR CIVITAS AKADEMIKA FK UNUSA MENGUCAPKAN SELAMAT MENUNAIKAN IBADAH PUASA RAMADHAN 1444 H “

” SEGENAP KELUARGA BESAR CIVITAS AKADEMIKA FK UNUSA MENGUCAPKAN SELAMAT MENUNAIKAN IBADAH PUASA RAMADHAN 1444 H ”

Marhaban Ya Ramadhan
Mari kita sambut bulan suci yang penuh berkah ini, rahmat dan magfirahNya dengan saling maaf memaafkan.
Mohon maaf Lahir dan Batin atas salah khilaf kami 🙏🏼

Selamat menunaikan ibadah puasa ramadhan 1444 H.
Semoga puasa dan amal ibadah ramadhan kita semua senantiasa mendapat ridho Allah Swt.
Amin..amin..amin.. ya robbal alamiin..🤲🏼🙏🏼

Info Lebih Lengkap Buka Website Resmi Unusa

FAKULTAS KEDOKTERAN UNUSA MENYIAPKAN GENERASI RAHMATAN LIL’ALAMIN

@unusa_official @bemfkunusa
IG : @fk_unusa
Fb : @Fakultas Kedokteran Unusa
Website : fk.unusa.ac.id

Mitra

Bergabung Bersama Kami

Banyak pengalaman dan pengembangan kemampuan yang tidak terlupakan selama Anda menjadi bagian dari sivitas akademika Fakultas Kedokteran, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya