” TEKAN ANGKA STUNTING DENGAN MENGOPTIMALKAN POTENSI REMAJA PUTRI “

Dr. dr. Wiwik Winarningsih, M. Kes.- Dosen Fakultas Kedokteran (FK)

MENURUT data kesehatan Desa Lajuk 2022 dari 200 bayi dan balita ada 39 kasus stunting yang perlu ditangani, jika dipresentasikan adalah 20% dari jumlah keseluruhanbalita yang ada.

Tingginya angka stunting di Desa Lajuk salah satu penyebabnya adalah faktor kurangnya kemandirian masyarakat dalam pemberian asupan gizi seimbang serta masyarakat yang masih belum memahami cara penanganan stunting secara mandiri.

Berangkat dari permasalahan yang timbul tersebut dalam Hibah Penelitian Internal UNUSA, Dr. dr. Wiwik Winarningsih, M. Kes. berupaya untuk menggerakkan masyarakat di Desa Lajuk untuk lebih pro aktif dalam menekan angka stunting.

Info Lebih Lengkap Buka Website Resmi Unusa https://fk.unusa.ac.id/

FAKULTAS KEDOKTERAN UNUSA MENYIAPKAN GENERASI RAHMATAN LIL’ALAMIN
___
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru :
Website PMB: pmb.unusa.ac.id
WhatsApp: 0811350777/08113139999
___
Alamat Kampus :
Kampus A: Jl. Smea No.57, Wonokromo, Surabaya.
Kampus B: Jl. Raya Jemursari No.51-57, Jemur Wonosari, Surabaya.
___
Social Media kami :
◼️Instagram : https://www.instagram.com/fk_unusa/ | @fk_unusa
◼️Facebook : https://www.facebook.com/FakultasKedokteranUnusa | @Fakultas Kedokteran Unusa
◼️Tik Tok : tiktok.com/@fkunusa | @fkunusa
◼️Website : fk.unusa.ac.id

@unusa_official
@bemfkunusa